Masjid Muhammad Cheng Hoo Di Indonesia

Masjid Cheng Hoo Di Indonesia memang sudah dibangun di beberapa tempat, masjid bergaya arsitektur china dengan paduan warna hijau, merah, putih dan emas menjadi simbol dari bangunan ini. Dinamakan dengan Masjid Muhammad Cheng Hoo ialah untuk mengenang jasa Cheng Hoo yang telah membantu menyebarkan agama islam melalui berdagang.

Pendirian masjid cheng hoo ini tak hanya berdiri di 1 tempat saja, ada beberapa tempat di Indonesia yang mungkin sudah banyak dikenal orang karena gaya dan desain masjid itu sendiri bukan seperti masjid pada umumnya, akan tetapi memang mengarah pada desain bergaya arsitektur cina.

Masjid Cheng Hoo Gua China

masjid cheng hoo
javanesetrans.blogspot.com
misalnya Masjid Cheng Hoo Gua China yang berada di Malang ini berdiri tak jauh dari kawasan pantai atau dipesisir pantai. Kurang lebih berjarak 1,5 kilometer dari pantai gua cina. Jika Anda sedang berkunjung ke pantai goa cina di pesisir malang ini, sebelum masuk pada kawasan pantai ini Anda akan melewati jalur lingkar selatan atau biasa disebut JLS. Ya, masjid ini berada di jalur lingkar selatan ini.

Untuk masjid cheng hoo gua china ini masih tergolong baru dalam pembangunannya, diresmikan sekitar bulan mei 2018. Masjid ini memang diharapkan bisa banyak kunjungan wisatawan untuk bisa beribadah disana.

Related Posts:

  • Strategi Bisnis Pemasaran Melalui Sales MotorisMemang memiliki strategi bisnis pemasaran yang handal bisa menjadikan bisnis akan berkembang pesat, salah satu strategi pemasaran melalui sales motoris terkadang tak terpikirkan. Padahal hal ini bisa menjadi salah satu tongga… Read More
  • Gelapkan 24 Mobil Rental Di MalangSeorang warga Malang tepatnya yaitu di Jalan Sutan Syahrir, Kel. Kasin, Kec. Klojen, Malang, Jawa Timur, diringkus aparat Polresta Malang karena menggelapkan lebih dari 20 unit mobil dari pihak rental. Pelaku, mengaku melakuk… Read More
  • Wisata Batu Malang Dengan Sewa Mobil HiaceWisata Ke Batu Malang Dengan Sewa Mobil Hiace, mungkin judul diatas terlalu mengarah untuk mengedukasi pariwisata ke kota Batu Malang? ya memang sedikit banyak hal ini masih membahas seputar Batu dan Malang. Kota Batu dan … Read More

0 comments:

Posting Komentar